Emas selain jadi perhiasan juga dapat menjadi alat untuk investasi jangka Panjang, Emas sudah terbukti dari tahun ketahun atau sejak dulu nilai nya tidak terkikis oleh Inflasi atau Emas bersifar Zero Inflasi. Dengan di iringi kemajuan teknologi saat ini banyak beredar aplikasi trading yang memungkinkan kamu melakukan investasi emas dengan mudah. Bahkan kamu tidak perlu keluar rumah sekalipun, karena semua transaksinya di lakukan secara online. Di mana trading emas memungkinkan kamu untuk melakukan transaksi meskipun nilainya kurang dari 1 gram emas.
Beberapa aplikasi terbaik yang bisa kamu gunakan untuk melakukan trading emas secara online melalui smartphone kamu. Selain itu kamu hanya perlu mendownload nya di Google PlayStore atau Appstore maupun AppStore. Pada artikel kali ini akan di jelaskan mengenai aplikasi trading emas terbaik, berikut ulasannya.
Aplikasi Dunia Emas
Dengan aplikasi Dunia emas kamu bisa menggunakan aplikasi Dunia Emas untuk melakukan trading emas. Selain itu berbagai fitur menarik tersedia di dalam aplikasi ini seperti fitur anti slow yang memungkinkan kamu melakukan trading tanpa lemot. Dunia Emas juga memiliki desain tampilan yang user friendly yang mudah di gunakan bahkan jika kamu pemula sekalipun dalam hal trading.
Aplikasi E-mas
Merupahan salah satu aplikasi andalan dan yang bisa kamu gunakan. Aplikasi E-mas memungkinkan kamu untuk melakukan transaksi mulai dari trading hingga investasi. Selain itu cara penggunaan aplikasi ini juga cukup mudah. Bahkan kamu juga bisa melakukan pembelian emas dari jumlah yang kecil sekalipun dan bisa di lakukan kapanpun dan dimanapun yang penting koneksi internet kamu lancar.
Akan teteapi nantinya kamu membutuhkan waktu 1×24 jam untuk menunggu konfirmasi mengenai hasil penujualan emas. E-mas menjadi aplikasi yang tidak hanya bisa di gunakan untuk investasi saja melainkan juga untuk memberli paket data, dan pulsa menggunakan saldo emas yang di miliki.
Aplikasi LakuEmas
Aplikasi Laku Emas Merupakan salah satu aplikasi trading emas terbaik yang cukup populer di Indonesia. Lakuemas sendiri di miliki oleh PT Laku Emas Indonesia yang memungkinkan penambang emas melakukan transaksi dengan metode baru. Selain itu berbagai kelebihan dari aplikasi ini menjadi pertimbangan positif bagi sebagian besar penggunanya.
Salah satu kelebihan dari aplikasi ini adalah biaya transfer gratis dan bisa di lakukan kapanpun ke sesama pengguna aplikasi LakuEmas. Lakuemas juga memberikan fasilitas berupa deposit serta mengelola saldo dalam jangka waktu tertentu.Untuk tingkat keamanan dari aplikasi ini juga cukup di akui dan handal.
Aplikasi Logam Mulia Antam
Aplikasi trading emas lainnya juga yang kami rekomenasikan untuk kamu adalah Antam. Selain itu cara penggunaan aplikasi yang mudah Antam juga sudah memiliki nama atau merupakan brand besar . Nantinya kamu hanya perlu mendonwload dan menginstal aplikasi untuk bisa langsung bertransaksi dan mengetahui harga emas baik harga sell (Jual) maupun buy (Beli). Aplikasi dari Antam ini menyediakan penawaran harga emas batangan mulai dari 1 gram bahkan hingga 1000 gram lho.
Fitur lainnya dari aplikasi ini adalah adanta fungsi grafik harga emas yang bisa di ganti setiap periode mulai dari 1 bulan, 6 bulan, bahkan hingga 5 tahun lebih. Hanya saja yang menjadi kelemahan dari aplikasi ini adalah keberadaan iklan yang cukup mengganggu dalam penggunaan terutama saat sedang melakukan transaksi.
Aplikasi Tamasia
Tamasia merupakan platform besutan PT Tamasia Global Syariah. Sesuai dengan julukan perusahaannya, di mana proses transaksi yang di lakukan terbilang cepat, dan berbasis syariah. Berbagai fitur menarik bisa kamu rasakan dengan menggunakan aplikasi ini.
Salah satu kemudahan yang di berikan oleh Tamasia adalah di mana layanan transaksi bisa di lakukan dengan setoran mulai dari Rp 10 ribuan saja. Bahkan jika nantinya emas yang kamu miliki sudah lebih dari 100 gram, maka akan bisa di konversi menjadi emas fisik sekaligus bisa di cetak. Aplikasi yang satu ini juga menerapkan sistem keamanan yang cukup ketat yang cukup di akui sebelum akhirnya bisa melakukan transaksi.
Nah itulah beberapa rekomendasi aplikasi trading emas terbaik dari kami yang bisa kamu gunakan. Dari berbagai pilihan aplikasi di atas, manakah yang membuatmu tertarik untuk mencoba nya ?